Sistem Appointment Praktik Mamaju Mombaby Berbasis Web Menggunakan Metode Rapid Application Development

Penulis

  • Rangga Permana Putra Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta
  • Arizona Firdonsyah Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta
  • Sadr Lufti Mufreni Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta

Kata Kunci:

Rapid Application Development, sistem janji temu, Laravel, Blackbox Testing

Abstrak

Sistem janji temu di Praktik Mamaju Mombaby, yang berlokasi di Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Karawang, saat ini Temu Janji masih bergantung pada proses manual dengan pencatatan menggunakan buku. Kondisi ini menyebabkan kurangnya efisiensi dalam pengelolaan administrasi, sehingga penerapan sistem digital untuk Appointment menjadi langkah penting dalam meningkatkan efektivitas pelayanan kepada pasien. Penelitian ini bertujuan untuk menyelesaikan kendala yang ada dalam proses janji temu di Praktik Mamaju Mombaby dengan memanfaatkan Framework Laravel dan Metode Rapid Application Development (RAD). Pengujian sistem dilakukan menggunakan Metode Black-Box untuk memastikan bahwa setiap fungsi dalam sistem telah memenuhi kebutuhan dan spesifikasi yang ditentukan oleh klinik. Berdasarkan hasil pengujian, sistem janji temu berhasil diimplementasikan sesuai rancangan, dari total 31 fitur yang diuji, Hasil perhitungan nilai akurasi menunjukan pada pengujian sistem mendapatkan hasil akurasi 100%. Seluruh fiktur berfungsi dengan baik dan mampu memenuhi ekspektasi, sehingga sistem ini diharapkan dapat mendukung kelancaran operasional klinik secara signifikan. Keberhasilan pengujian ini menjadi indikasi bahwa sistem siap untuk digunakan dalam meningkatkan efisiensi dan kualitas pelayanan di Praktik Mamaju Mombaby.

 

Referensi

’Afiifah, K., Azzahra, Z. F., & Anggoro, A. D. (2022). Analisis Teknik Entity-Relationship Diagram dalam Perancangan Database Sebuah Literature Review. Intech, 3(2), 18–22. https://doi.org/10.54895/intech.v3i2.1682

Agustinus Zalukhu, Swingly Purba, & Dedi Darma. (2023). Perangkat Lunak Aplikasi Pembelajaran Flowchart. Jurnal Teknologi Informasi Dan Industri, 4(1), 61–70.

Aqil, Z. R., Gumelar, M. M. L., Mukhlis, I. R., & Hermansyah, D. (2024). Rancang Bangun Basis Data Dengan Studi Kasus Penjualan Hewan Ternak Melalui Aplikasi Dengan ERD Dan PDM. Computing Insight : Journal of Computer Science, 6(1), 51–61. https://doi.org/10.30651/comp_insight.v6i1.21547

Arianti, T., Fa’izi, A., Adam, S., & Wulandari, M. (2022). Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Menggunakan Diagram Uml (Unified Modelling Language). Jurnal Ilmiah Komputer Tera[an Dan Informasi, 1(1), 19–25. https://journal.polita.ac.id/index.php/politati/article/view/110/88

Arief, S. F., & Sugiarti, Y. (2022). Literature Review: Analisis Metode Perancangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web. Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer, 8(2), 87–93. https://doi.org/10.35329/jiik.v8i2.229

Bagus Bambang Sumantri, R., Suryani, R., & Agus Setiawan, R. (2023). Pelatihan Desain Prototipe Sistem Informasi Siswa SMK Menggunakan FIGMA. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(3), 2023.

Fajri, W., & Hardiani, T. (2023). Sistem Informasi Rekam Medis Asesmen Kebidanan Berbasis Web Menggunakan Metode Rapid Aplication Development (RAD). Pseudocode, 10(2), 90–96. https://doi.org/10.33369/pseudocode.10.2.90-96

Maryati, W., & Utami, Y. T. (2023). Optimalisasi Mutu Pelayanan Kesehatan Di Klinik Dengan Implementasi Sistem Informasi Rekam Medis Berbasis Web. Link, 19(1), 14–18. https://doi.org/10.31983/link.v19i1.9387

Maulia Wahyun, Ira Zulfa, A. (2023). Jurnal Teknik Elektro dan Informatika. Jutei, 5(1), 32–42.

Milaenia Fitri, H., & Hidayati, M. (2021). Pengaruh Lama Waktu Tunggu Pendaftaran Terhadap Kepuasan Pasien di Puskesmas Waringinkurung. Cerdika: Jurnal Ilmiah Indonesia, 1(12), 1789–1795. https://doi.org/10.36418/cerdika.v1i12.262

Moch Zawaruddin Abdullah, Mungki Astiningrum, Yuri Ariaynto, Dwi Puspitasari, & Atiqah Nurul Asri. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Website menggunakan Framework Laravel. Jurnal Pengabdian Polinema Kepada Masyarakat, 8(1), 74–80. https://doi.org/10.33795/jppkm.v8i1.64

Nilfaidah, N., & Lamada, M. (2014). Realtime Menggunakan Php , Mysql , Sms Gateway ,. 3, 2–7.

Ramadhan, R. F., & Mukhaiyar, R. (2020). Penggunaan Database Mysql dengan Interface PhpMyAdmin sebagai Pengontrolan Smarthome Berbasis Raspberry Pi. JTEIN: Jurnal Teknik Elektro Indonesia, 1(2), 129–134. https://doi.org/10.24036/jtein.v1i2.55

Rizki, M. A. K., & Ferico, A. (2022). Rancang Bangun Aplikasi E-Cuti Pegawai Berbasis Website (Studi Kasus : Pengadilan Tata Usaha Negara). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 1(2), 41–47. https://journal.stb.ac.id/index.php/JIISII/article/view/11/7

Siska Narulita, Ahmad Nugroho, & M. Zakki Abdillah. (2024). Diagram Unified Modelling Language (UML) untuk Perancangan Sistem Informasi Manajemen Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (SIMLITABMAS). Bridge : Jurnal Publikasi Sistem Informasi Dan Telekomunikasi, 2(3), 244–256. https://doi.org/10.62951/bridge.v2i3.174

Unduhan

Diterbitkan

24-03-2025

Cara Mengutip

Putra, R. P., Firdonsyah, A., & Lufti Mufreni, S. (2025). Sistem Appointment Praktik Mamaju Mombaby Berbasis Web Menggunakan Metode Rapid Application Development. Prosiding Seminar Nasional Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat LPPM Universitas ’Aisyiyah Yogyakarta, 3, 367–379. Diambil dari https://proceeding.unisayogya.ac.id/index.php/prosemnaslppm/article/view/1015

Terbitan

Bagian

Penelitian